Traveler Wajib Tahu, 71 Negara ini Bebas Visa

Ilustrasi Traveling (Freepik)

Metaranews.co, Nasional – Kabar baik bagi para pecinta traveling antar negara sebab belum lama ini ada kabar bahwa Warga Negara Indonesia (WNI) dapat berkunjung ke 71 negara tanpa pusing memikirkan pengurusan visa.

Sepeti diketahui, mengurus visa kunjungan luar negeri agaknya cukup merepotkan, sebab pemohon visa mesti memenuhi beberapa syarat, termasuk dokumen-dokumen yang dibutuhkan, serta mengeluarkan biaya.

Bacaan Lainnya

Selain itu, ada potensi pengajuan visa kamu ditolak, sedangkan biaya proses pembuatan visa dipastikan melayang.

Berikut negara-negara bebas visa untuk WNI. Namun perlu diketahui, kunjungan bebas visa ini ada batas hari.

Kunjungan Bebas Visa di kawasan Asia

  1. Singapura – 30 hari
  2. Thailand – 30 hari
  3. Filipina – 30 hari
  4. Myanmar – 14 hari
  5. Brunei Darussalam – 14 hari
  6. Malaysia – 30 hari
  7. Vietnam – 30 hari
  8. Kamboja – 30 hari
  9. Laos – 30 hari
  10. Hong Kong – 30 hari
  11. Macau – 30 hari
  12. Timor Leste – 30 hari
  13. Uzbekistan – 30 hari
  14. Qatar – 30 hari
  15. Kazakhstan – 30 hari

Kunjungan Bebas Visa Benua Amerika

  1. Bermuda – Tidak ada batasan waktu
  2. Brasil – 30 hari
  3. Chile – 90 hari
  4. Kolombia – 90 hari dan bisa diperpanjang menjadi 180 hari dalam kurun satu tahun
  5. Ekuador – 90 hari
  6. Guyana – 30 hari
  7. Peru – 183 hari
  8. Barbados – 90 hari
  9. Dominika – 21 hari
  10. Haiti – 90 hari
  11. Vincent dan Grenadine – 30 hari

Visa on Arrival/e-Visa/eTA

  1. Kirgistan – VoA satu bulan, tersedia di Manas International Airport
  2. Maladewa – VoA gratis hingga 30 hari
  3. Nepal – VoA 90 hari
  4. Tajikistan – e-Visa 45 hari
  5. Pakistan – e-Visa
  6. Sri Lanka – VoA 30 hari
  7. Armenia VoA atau e-Visa 120 hari
  8. Azerbaijan – e-Visa atau e-VoA di Baku International Airport
  9. Iran – VoA 30 hari
  10. Yordania – VoA 90 hari

Kunjungan Bebas Visa Benua Eropa

  1. Belarusia – 30 hari, dengan catatan harus datang dan pulang dari Minsk International Airport dan tidak terbang dari atau ke Rusia. Memiliki tiket pulang dalam waktu 30 hari dan asuransi senilai €10 Ribu.
  2. Turki – 30 hari
  3. Serbia – 30 hari
  4. Visa on Arrival/e-Visa/eTA
  5. Nikaragua – VoA 90 hari

Kunjungan Bebas Visa Ke Benua Afrika 

  1. Gambia – 90 hari, dengan catatan harus memintaentry clearancedan membutuhkan International Certificate of Vaccination
  2. Mali – 30 hari, membutuhkan International Certificate of Vaccination
  3. Maroko – 90 hari
  4. Namibia – 30 hari
  5. Rwanda – 90 hari, membutuhkan International Certificate of Vaccinatio

Visa on Arrival/e-Visa/eTA

  1. Cape Verde – VoA dari Nelson Mandela International Airport, Cesaria Evora Airport, Amilcar Cabral International Airport, dan Aristides Pereira International Airport Kepulauan Comores – VoA 45 hari
  2. Gabon – VoA/e-Visa 90 hari, masuk melalui Libreville International Airport
  3. Guinea-Bissau – VoA/e-Visa 90 hari
  4. Kenya – VoA/e-Visa tiga bulan, membutuhkan International Certificate of Vaccination
  5. Madagaskar – VoA/e-Visa 90 hari
  6. Malawi – VoA/e-Visa 30 hari, bisa diperpanjang hingga 90 hari
  7. Mauritania – VoA di Nouakchott-Oumtounsy International Airport, membutuhkan International Certificate of Vaccination
  8. Mauritius – VoA 60 hari
  9. Mozambique – VoA 30 hari
  10. Senegal – VoA, membutuhkan International Certificate of Vaccination
  11. Seychelles – Visitor’s permit on arrival gratis 3 bulan
  12. Sierra Leone – VoA, membutuhkan International Certificate of Vaccination
  13. Somalia – VoA
  14. Tanzania – VoA/e-Visa 3 bulan
  15. Togo – VoA 7 hari
  16. Uganda – VoA/e-Visa, membutuhkan International Certificate of Vaccination Zimbabwe – VoA/e-Visa 90 hari

Negara Oceania Tanpa Visa:

  1. Kepulauan Cook – 31 hari
  2. Fiji – 120 hari
  3. Micronesia – 30 hari
  4. Niue – 30 hari

Visa on Arrival/e-Visa/eTA

  1. Kepulauan Marshall – VoA 90 hari
  2. Kepulauan Palau – VoA gratis 30 hari
  3. Papua Nugini – VoA gratis/e-Visa 60 hari
  4. Samoa – Entry permit on arrival 60 hari
  5. Tuvalu – VoA 30 hari

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *